Cara flash Samsung Galaxy Via Odin
Hanya sekedar berbagi pengalaman saja. Mungkin ada yang pernah mengalami mati suri atau bootlop di ponsel galaxynya. Hal itu pernah saya alami di android pertama saya galaxy young 2 yang masih jelly bean kalau gak salah. Tapi ini bukan hanya untuk yang bootlop, bisa juga untuk yang mau update frimware atau OS, kemudian yang mau balik ke stockrom dari customrom.
Untuk peralatannya yaitu PC Kabel USB Tentunya. Kemudian download atau siapkan frimware sesuai dengan tipe Samsung Galaxy yang mau di flash tersebut, Odin3, dan Samsung USB driver. Kalau belum ada monggo download dulu di bawah ini
Sebelumnya Nonaktifkan anti virus di PCnya
- Frimware - Silahkan cari sendiri
- Odin3 v3.11.1 - Ambil Disni
- Samsung USB Driver - Ambil Disini
Persiapan Flashing
- Extract Frimwarenya letakan di folder apa saja yang penting mudah dicari.
- Install Samsung USB driver
- Extrct Odin3 didalamnya terdapat 2 file exe dan ini. Letakan dalam satu folder jangn sampai terpisah
Proses Flashing
Sebelumnya Nonaktifkan anti virus di PCnya
Buka odin yang sudah di extract tadi.
Klik AP kemudian cari frimware yang sudah di extract tadi. Jika sudah ketemu klik dan Buka. Tunggu sampai frimware muncul pada odin.
Sambil nunggu siapkan HH yang mau di flash. Tekan secara bersamaan Tombol Power + Home + Volume Down (bawah). Untuk masuk ke Download Mode.
Selanjutnya langsung sambungkan HH dengan kabel USB ke PC. Pastikan terkonek dengan baik. kotak com berwarna biru.
Kemudian klik start.
Proses flashing akan berjalan tunggu sampai muncul tulisan PASS. Proses flash sudah selesai.
Selanjutnya tunggu sampai logo samsung muncul dan lepaskan kabel USB biarkan hh reboot sampai nyala kembali. Mungkin hanya itu dan selamat Samsung Galaxy anda berhasil di flash.
Klik AP kemudian cari frimware yang sudah di extract tadi. Jika sudah ketemu klik dan Buka. Tunggu sampai frimware muncul pada odin.
Sambil nunggu siapkan HH yang mau di flash. Tekan secara bersamaan Tombol Power + Home + Volume Down (bawah). Untuk masuk ke Download Mode.
Selanjutnya langsung sambungkan HH dengan kabel USB ke PC. Pastikan terkonek dengan baik. kotak com berwarna biru.
Kemudian klik start.
Proses flashing akan berjalan tunggu sampai muncul tulisan PASS. Proses flash sudah selesai.
Selanjutnya tunggu sampai logo samsung muncul dan lepaskan kabel USB biarkan hh reboot sampai nyala kembali. Mungkin hanya itu dan selamat Samsung Galaxy anda berhasil di flash.
BERITA LENGKAP DI HALAMAN BERIKUTNYA
Halaman Berikutnya
0 Response to "Cara flash Samsung Galaxy Via Odin"
Post a Comment